Polres Bangka Selatan Tanam Pohon Jaga Keasrian Hutan dan Lingkungan
TOBOALI,MERCUSUAR.NET,-Kepolisian Resor Bangka Selatan melaksanakan kegiatan penanaman pohon dalam rangka Reboisasi Hutan Pasca Tambang untuk menjaga keasrian hutan dan lingkungan di wilayah setempat. “Wilayah hutan pasca tambang yang kita tanam…
