Kapolres Bangka Selatan Kunjungi Kantor MUI Kampanyekan Pemilu Damai
TOBOALI, MERCUSUAR. NET, –Kapolres Bangka Selatan AKBP Trihanto Nugroho mengunjungi kantor Majelis Ulama Indonesia(MUI) daerah setempat dalam rangka mengkampanyekan pemilu Damai pada Senin(15/1) siang. Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bangka…
